Batuud Koramil 04/Jebres Hadiri Louncing Technopark Dan Peresmian Gedung Orkestra SMKN 8 Surakarta

Solo,Kabarjoglo.com –  Rabu tanggal 21 November 2018 pkl 10.00 wib Batuud Pelda Yasir Sujoko Koramil 04/ Jebres Kodim 0735/Surakarta menghadiri Lounching Technopark dan Peresmian Gedung Orkestra dan studio music bertempat di Auditorium SMK Negeri 8 Surakarta.

Sambutan Gubernur Jateng di bacakan oleh Sekretaris Pendidikan Jawa Tengah dalam dunia pendidikan yang sangat berkembang pesat dibutuhkan siswa siswi yang terampil penuh kreatif sehingga SMKN 8 Surakarta menjadi projec Kesenian maka Lounching Technopark merupakan bagian dari hasil proses pembelajaran yang dijalankan di kampus SMKN 8 Surakarta pesan dari Gubernur Jateng untuk memajukan dan menunjang Industri dunia pendidikan ini SMK Negeri 8 Surakarta menerima Bantuan berupa Pembangunan Gedung lantai dua yang nantinya digunakan untuk Orkestra, studio musik dan bantuan DAK Pendidikan yang berkualitas sehingga Produk-produk Technopark dapat mewadahi bakat para Siswa untuk memberikan kreasi yang inovatif dan Kreatif semoga SMK Negeri 8 Surakarta menjadi percontohan SMK Negeri se-Jateng.”*pungkasnya*.”

Hadir dalam acara tersebut Sekretaris Pendidikan Prov Jateng Sulistyo S.Pd. MM, Kadiknas kota Surakarta Etty Retnowaty. SH. MH,  Direktur Bank Jateng, Muspika kecamatan Jebres, Para Kepala Sekolah SMKN Se-Kota Surakarta, Kepala Sekolah SMK Negeri 8 Ska Ibu Sri Ekowati
– Para Tamu Undangan lainya. Krg lbh 150 org.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan