Solo,Kabarjoglo.com – pada hari Rabu tanggal 1 Agustus 2018 PKL 09.30 wib. Bertempat di Jl. Ki Hajar Dewantara Kel. Jebres Babinsa kelurahan Jebres Serda Suwardi memantau pembongkaran PKL oleh Satpol PP Kota Surakarta dipimpin oleh Bpk Didik Anggono (Kabid PKL) yang di ikuti lk 30 Orang. SP1 sd SP3 sdh di layangkan sempai batas waktu blm juga di bongkar sehingga Pembongkar ini dilakukan karena menggangu keindahan di sepanjang Jl Kihajar Dewantara kelurahan Jebres.
Hadir dalam kegiatan tsb sebagai berikut :
1. Disperindag Didik Anggono ( Kabid PKL) 14 org.
2. Satpol PP Bpk Agus (Kasitrantib Pol PP) 8 org
3. Linmas 8 org Wawan (Danton Linmas Kec Jebres)
Dalam penyampaian nya petugas akan bekerja dalam seminggu utk mengangkut bangunan yang sudah dibongkar dan akan kita bersihkan, kemudian bagi PKL yang hari ini belum mengosongkan dan belum membongkar akan dikasih pengertian secara baik-baik agar tidak terjadi gesekan, agar segera secepatnya mengosongkan dan membongkar bangunannya, diberikan batas waktu sampai dengan hari minggu tanggal 5 agustus 2018, apabila sampai dengan batas waktu yang sudah ditentukan belum dibongkar, maka akan dibongkar petugas secara paksa.
dilanjutkan pembongkaran sepanjang jalan Ki. Hajar Dewantara yang dimulai dari Jurug sampai Pedaringan yang sdh di bongkar sementara Bru 70 kios PKL dari total jml 85 kiaos yang lain akan di bongkar oleh pemilik nya.
rilis:pendim0736ska