Sukoharjo- kabarjoglo.com -Mahasiswa Universitas Veteran Bangun Nusantara melaksanakan KKN mandiri di desa masing-masing. Kegiatan KKN ini juga diikuti oleh mahasiswa dari FKIP program studi Pendidikan Geografi FKIP, Auliya Maskuroh melaksanakan Kuliah Kerja Nyata atau disebut dengan KKN secara mandiri yang berlangsung selama 45 hari mulai tanggal 1 Febuari-17 Maret 2022.
Kegiatan ini di laksanakan KKN ini sanggat berberbeda selain kegiatan KKN yang lain. Biasanya KKN dilaksanakan di desa terpeencil utamanya desa yang belum maju, tahun ini sangat berbeda karena kegiatan KKN mandiri ini di laksanakan di desa masing-masing mahasiswa.
“Pada hari Minggu 13 Maret 2022 telah dilaksanakan program KKN yang merupakan salah satu program penunjang yaitu kerja bakti bersama warga di desa Bulusan RT01/RW08 Mandan Sukoharjo,” terang Auliya Maskuroh.
Lebih lanjut dikatakan, sasaran target kegiatan ini adalah para Warga Desa . Dengan di adakan nya kegiatan kerja bakti, dengan diadakan nya kegiatan kerja bakti ini di harapkan lingkungan di desa tersebut menjadi bersih dan terawat di tengah-tengah pandemi. Kerja bakti tersebut mengingatkan para Warga Desa agar selalu menjaga kebersihan lingkungan tempat tinggalnya dan agar selalu waspada bahaya Covid-19 dan selalu mejaga kebersihan lingkungan.
Menurut salah satu Warga Desa mengatakan sangat antusias dengan adanya kerja bakti tersebut sebagai salah satu cara untuk menjaga kebersihan lingkungan tempat tinggal Warga Desa dan di harapkan diadakan kegiatan kerja bakti ini secara rutin paling tidak 2 Minggu sekali.