Facebook Twitter Instagram
    Kabarjoglo
    • Utama
    • Kabar Solo Raya
    • Kabar Jogja
    • Nasional
    • Pendidikan
    • Teknologi
    • Ekstra
      • Kesehatan
      • Kolom UKM
      • Lowongan Kerja
    Facebook Instagram YouTube
    Kabarjoglo
    Home»Kabar NKRI»Merawat eksistensi NKRI Melalui Bela Negara
    Kabar NKRI

    Merawat eksistensi NKRI Melalui Bela Negara

    iwsBy iws9 Maret 2023Tidak ada komentar2 Mins Read
    Facebook Twitter Pinterest LinkedIn Tumblr Email
    Share
    Facebook Twitter LinkedIn Pinterest Email

    Sragen, Nasionalisme? ya benar nasionalisme. Satu kata yang memiliki makna luar biasa. Sering kali kita mengetahui nasionalisme itu dengan arti cinta terhadap tanah air. Tanah air kita tentunya, Indonesia tercinta. nasionalisme dapat diartikan sebagai suatu paham yang menganggap kesetiaan tertinggi atas setiap pribadi harus disertakan kepada Negara kebangsaan (nation state).

    Nasionlisme sangat diperlukan dalam kelangsungan suatu negara, dengan harapan memunculkan rasa persatuan di dalam negara dalam hati generasi muda sekarang, Inilah yang dilakukan Danramil 06/Gondang Kodim 0725/Sragen Kapten Cpm Sayana mengajarkan materi bagaimana Merawat eksistensi NKRI melalui kegiatan pendidikan wawasan kebangsaan bela negara dan sejarah kebangsaan bagi siswa SMAN 1 Gondang Kecamatan Gondang, Kabupaten Sragen, Rabu ( 08/03/2023 ).

    Menurut Kapten Cpm Sayana, di zaman serba teknologi yaitu era globalisasi seperti ini, rasa nasionalisme mulai berkurang, terutama dikalangan pelajar. Budaya dan teknologi dari luar mulai menghiasi kebiasaan pelajar saat ini. Kebiasaan yang sesuai dengan kebudayaan kita, tidaklah akan menjadi masalah. Namun kebiasaan yang bertentangan dengan kebudayaan kita tentunya akan memunculkan beberapa masalah yang nantinya juga berpengaruh dalam tingkat nasionalisme terhadap bangsa.

    “ Generasi muda Indonesia adalah generasi penerus bangsa ini. Bangsa akan menjadi maju bila para pemudanya memiliki sikap nasionalisme yang tinggi. Namun dengan perkembangan zaman yang semakin maju, malah menyebabkan semakin memudarnya rasa nasionalisme dikarenakan adanya pengaruh barat yang sedang melanda generasi muda di Indonesia “ terang Danramil.

    Nasionalisme sangat penting terhadap kehidupan berbangsa dan bernegara karena merupakan wujud kecintaan dan kehormatan terhadap bangsa sendiri. Dengan hal itu, pemuda dapat melakukan sesuatu yang terbaik bagi bangsanya, menjaga keutuhan persatuan bangsa, dan meningkatkan martabat bangsa dihadapan dunia.

    Share. Facebook Twitter Pinterest LinkedIn Tumblr Email
    iws
    • Website
    • Facebook
    • Twitter
    • Instagram

    Related Posts

    Baur Data Koramil 03 Serengan Motori Renovasi RTLH

    25 Maret 2023

    Sinergitas Babinsa dan Bhabinkamtibmas Kratonan Sambangi Warga Binaannya.

    25 Maret 2023

    Babinsa Koramil 09/Sawit hadiri Gema Bersholawat Bale Rantjah Park

    25 Maret 2023

    Leave A Reply Cancel Reply

    Anda harus masuk untuk berkomentar.

    Pixel Media Adv
    Kabarjoglo Channel

    Partai Gelora, Gelar Buka Puasa Bersama dan Pengukuhan Relawan Blue Helmet Sukoharjo

    Lihat Juga

    Kurangi Sampah, Maksimalkan Kreativitas

    Danramil 12/Manisrenggo Berikan Jam Komandan Kepada Anggota

    Terapkan PPKM Level 3, Serka Suwarno Sisir Warung Makan di Sepanjang Jln Wentar Kampung Baru

    Demi Menunjang Kinerja Prajurit, Danrem 074/Warastratama Serahkan Kendaraan Dinas

    Serda Sutrisno : Hasil Musyawarah Harus Sesuai Apa Yang Dibutuhkan Masyarakat

    Facebook Twitter Instagram Pinterest YouTube WhatsApp
    • Redaksi KabarJoglo
    © 2023 ThemeSphere. Designed by ThemeSphere.

    Type above and press Enter to search. Press Esc to cancel.