Facebook Twitter Instagram
    Kabarjoglo
    • Utama
    • Kabar Solo Raya
    • Kabar Jogja
    • Nasional
    • Pendidikan
    • Teknologi
    • Ekstra
      • Kesehatan
      • Kolom UKM
      • Lowongan Kerja
    Facebook Instagram YouTube
    Kabarjoglo
    Home»Kabar Solo Raya»Gerak Cepat Babinsa Sendangsari Cek Lokasi Ke Rumah Warga Yang Retak Diakibatkan Tanah Gerak
    Kabar Solo Raya

    Gerak Cepat Babinsa Sendangsari Cek Lokasi Ke Rumah Warga Yang Retak Diakibatkan Tanah Gerak

    ardana 72By ardana 727 Maret 2023Tidak ada komentar1 Min Read
    Facebook Twitter Pinterest LinkedIn Tumblr Email
    Share
    Facebook Twitter LinkedIn Pinterest Email

    Wonogiri,Kabarjoglo.com –  Hujan lebat yang tak henti melanda Kecamatan Batuwarno, mengakibatkan salah satu rumah warga yakni Misman yang berada di Dusun Gondang RT 02/04 Desa Sendangsari mengalami retak yang diakibatkan oleh tanah gerak.

    Mendapati laporan dari warga, Babinsa Sendangsari Koramil 06/Batuwarno Pelda Suef langsung mendatangi rumah Misman untuk melaksanakan pengecekan dan melaporkan ke Komando atas, Selasa(7/3/23).

    Danramil Kapten Inf Suraji melalui Babinsa mengatakan, area yang terkena dampak tanah gerak awalnya dikamar mandi yang mengakibatkan bak mandi pecah dan pada Senin kemarin, pergerakan tanah kembali terjadi yang mengakibatkan lantai keramik pecah dan tembok mengalami retak, miring dan sebagian ada yang roboh.

    “ Kerugian personil nihil, namun untuk kerugian materiil diperkirakan mencapai 85 juta rupiah “, ucapnya.

    Selaku Babinsa, Pelda Suef pada kesempatan pertama melaksanakan pengecekan dan melaporkan ke komando atas guna penanganan selanjutnya dan pada hari ini(Selasa, Red) anggota Koramil 06/Batuwarno melaksanakan karya bakti di rumah Misman,

    (Arda 72).

    Wonogiri
    Share. Facebook Twitter Pinterest LinkedIn Tumblr Email
    ardana 72

    Related Posts

    Earth Hour di Hotel Solia Yosodipuro

    26 Maret 2023

    ADHIWANGSA HOTEL SOLO BERPARTISIPASI DALAM GERAKAN EARTH HOUR

    26 Maret 2023

    The Sunan Hotel Solo Turut Dukung Kampanye Earth Hour 2023

    26 Maret 2023

    Leave A Reply Cancel Reply

    Anda harus masuk untuk berkomentar.

    Pixel Media Adv
    Kabarjoglo Channel

    Explorasa Ramadhan Canting londo Kitchen Solia Hotel Laweyan #ramdan

    Lihat Juga

    Konferensi XXII, Drs. Tarsa, M.Pd Terpilih Sebagai Ketua PGRI Masa Bakti XXII Periode 2020-2025

    Piket Koramil 02 Banjarsari Bersama Linmas Adakan Patroli Rutin

    Kepiting Karanganyar (Kekar) Kodim 0727/Karanganyar Berikan Santunan Dan Bingkisan

    Denpal Surakarta Pastikan Senjata Kodim 0728/Wonogiri Siap Pakai

    Sinergi Koramil Dan Polsek Karangtengah Disiplinkan Warga Memakai Masker

    Facebook Twitter Instagram Pinterest YouTube WhatsApp
    • Redaksi KabarJoglo
    © 2023 ThemeSphere. Designed by ThemeSphere.

    Type above and press Enter to search. Press Esc to cancel.